Category Archives: Biografi Tokoh-tokoh PIK

Halam ini berisi biografi atau tulisan-tulisan mengenai riwayat hidup beberapa tokoh yang dianggap telah membawah pengaruh besar terhadap dunia baik selama hidupnya maupun setelah dia wafat..

Dibalik Kesuksesan Pak Habibie


Zalfa Aqilah

Berikut ini postingan menarik dari seorang penulis Ldk Fummri Tangerang di “Bersama FUMMRI,mari menjadi mahasiswa RELIGIOUS & SMART” yang bisa menginspirasi kita semua untuk selalu bekerja keras dengan hati untuk menjadikan bangsa ini menjadi lebih baik.

Kisah tentang Kunjungan BJ Habibie ke Kantor Manajemen Garuda Indonesia

Garuda City Complex, Bandara Soekarno-Hatta. Jakarta, 12 Januari 2012

HabibiePada usianya 74 tahun, mantan Presiden RI, BJ Habibie secara mendadak mengunjungi fasilitas Garuda Indonesia didampingi oleh putra sulung, Ilham Habibie dan keponakannya(?), Adri Subono, juragan Java Musikindo.

Kunjungan beliau dan rombongan disambut oleh President & CEO, Bapak Emirsyah Satar disertai seluruh Direksi dan para VP serta Area Manager yang sedang berada di Jakarta.

Dalam kunjungan ini, diputar video mengenai Garuda Indonesia Experience dan presentasi perjalanan kinerja Garuda Indonesia sejak tahun 2005 hingga tahun 2015 menuju Quantum Leap.Sebagai “balasan” pak Habibie memutarkan video tentang penerbangan perdana N250 di landasan bandara Husein Sastranegara, IPTN Bandung…

Lihat pos aslinya 1.853 kata lagi